Bacaan Sholawat Sulthon, Lengkap dengan Asal Usul dan Khasiatnya

Inas Rifqia Lainufar
 Bacaan sholawat Sulthon  (Foto: Freepik)

Suatu malam, sang raja bermimpi bertemu langsung dengan Nabi Muhammad SAW. Dalam mimpi tersebut, beliau ditanya oleh Rasulullah mengapa sering berlama-lama di dalam kamar padahal rakyatnya sedang menunggu untuk bertemu dengannya dan menyampaikan masalah mereka.

Raja tersebut menjawab, "Saya berlama-lama di sini untuk membaca sholawat sebanyak 300.000 kali kepadamu ya Rasulullah. Saya berjanji tidak akan keluar sebelum selesai membaca sholawat tersebut."

Rasulullah SAW kemudian memerintahkan raja tersebut untuk segera menemui rakyatnya. Sebagai ganti dari sholawat yang belum selesai, Nabi Muhammad SAW mengajarkan sebuah sholawat khusus yang pahalanya sama dengan membaca sholawat sebanyak 100.000 kali. Sholawat itu kemudian disebut sebagai sholawat Sulthon. 

Demikianlah bacaan sholawat Sulthon. 

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Seleb
11 bulan lalu

Lirik Sholawat Telah Lahir Cahaya, Yuk Lantunkan!

Muslim
11 bulan lalu

Sholawat 100x untuk Hajat, Amalkan agar Keinginan Terkabul

Muslim
11 bulan lalu

Lirik Sholawat Az Zahir​, Lengkap dengan Arab dan Artinya

Nasional
11 bulan lalu

Lirik Sholawat Ya Nafsuti Bibliqo Arab, Latin dan Terjemahan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal