Bacaan Takbiran Hari Raya Idul Fitri Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, dan Artinya

Punta Dewa
Bacaan takbiran Hari Raya Idul Fitri lengkap dengan tulisan Arab, latin, dan artinya (Foto: Garakta Studio)

Arti Bacaan Takbiran Idul Fitri yang Panjang:

"Allah Maha Besar, Allah Maha Besar, Allah Maha Besar tidak ada Tuhan melainkan Allah, dan Allah Maha Besar, Allah Maha Besar dan segala puji bagi Allah. Allah Maha Besar dan aku mengagungkan Allah dengan besar-besar keagungan. Segala puji bagi Allah dan kami memuji Allah sebanyak-banyaknya. Maha Suci Allah pada pagi dan petang, tidak ada Tuhan melainkan Allah dan tidak ada yang kami sembah kecuali hanya Allah, dengan ikhlas kami beragama kepadanya, walaupun orang-orang kafir membenci. Tidak ada Tuhan melainkan allah sendirinya, benar janjinya, dan dia menolong hambanya, dan dia mengusir musuh nabinya dengan sendirinya, tidak ada tuhan melainkan Allah, Allah Maha Besar, Allah Maha Besar, dan bagi-Nya segala puji."

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Soccer
8 bulan lalu

Patrick Kluivert Ikut Ramaikan Idul Fitri di Instagram

Nasional
8 bulan lalu

Prabowo Unggah Momen Lebaran Bersama Titiek Soeharto dan Didit

Muslim
8 bulan lalu

Kenapa Idul Fitri Disebut Lebaran dan Apakah Ada Kaitannya dengan Filosofi Jawa?

Muslim
8 bulan lalu

Bacaan Takbir Malam Idul Fitri 2025, Arab, Latin, & Artinya Beserta Keutamaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal