Lirik Aqidatul Awam dalam Tulisan Arab dan Latin, Lengkap dengan Artinya

Inas Rifqia Lainufar
Lirik Aqidatul Awam (Foto: Youtube Pije Music)

وَبَعْدَ إِسْـرَاءٍ عُرُوْجٌ لِلسَّـمَا * حَتَّى رَأَى النَّـبِيُّ رَبًّـا كَـلَّمَا

Latin: Wa ba'dal isro-i 'urujun lissama hatta ro-an-nabiyyu robban kallama.

Arti: Setelah Isra' lalu Mi'raj (naik) ke atas sehingga Nabi melihat Tuhan yang berkata-kata.

مِنْ غَيْرِكَيْفٍ وَانْحِصَارٍ وَافْـتَرَضْ * عَلَيْهِ خَمْسًا بَعْدَ خَمْسِيْنَ فَرَضْ

Latin: Min ghoiri kaifin wanhishorin waftarodl 'alaihi khomsan ba'da khomsina farodl.

Arti: Berkata-kata tanpa bentuk dan ruan, di sinilah diwajibkan kepadanya sholat 5 waktu yang sebelumnya 50 waktu.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
4 tahun lalu

Mengenal Ilmu Tauhid, Pengertian serta Macam-Macamnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal