Pengertian Kiamat Kubra Beserta Contohnya

Wikku D Nugroho
Pengertian kiamat kubra beserta contohnya (freepik)

Namun kepastian kapan hari kiamat itu tiba hanya Allah Subhanahu wa ta'ala yang mengetahuinya. Tidak ada seorang manusia atau makhluk lain pun yang mengetahui perkara ghaib tersebut. 

Pada hari kiamat Allah Subhanahu wa Ta'ala akan membangkitkan semua makhluk yang berada di alam kubur dan mengumpulkannya di Padang Mahsyar. Adapun kebangkitan di alam kubur itu dinamakan kiamat kubra.  

Apa itu kiamat kubra? Berikut pengertian kiamat kubra beserta contohnya yang dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (05/09/2023).  

Pengertian Kiamat Kubra 

Kiamat sendiri terdiri dari dua jenis yakni kubra dan sugra. Menurut Bachrul Ilmu pada buku Pendidikan Agama Islam, kiamat kubra adalah masa hancurnya seluruh alam semesta dengan segala isinya setelah Malaikat Israfil meniupkan tiupan pertama pada sangkakalanya atau kiamat ini disebut dengan kiamat besar.  

Malaikat Israfil kembali meniupkan sangkakalanya untuk kedua kali. 

Di masa inilah semua manusia akan dikumpulkan di Padang Mahsyar dan mempertanggungjawabkan seluruh amal dan perbuatannya semasa hidup di dunia.  

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
1 tahun lalu

Jelaskan 4 Perbedaan Kiamat Sugra dan Kiamat Kubra

Muslim
2 tahun lalu

Tanda-Tanda Kiamat Sugra Lengkap Dalil Al Quran dan Hadits

Muslim
2 tahun lalu

Perbedaan Kiamat Sugra dan Kiamat Kubra Beserta Contohnya

Muslim
2 tahun lalu

4 Hikmah Beriman kepada Hari Akhir, Simak di Sini!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal