Sumpah Atas Nama Ibu Bapak Dilarang dalam Islam, Ini Alasannya

Muhammad Sukardi
Ustaz Hasan Kosasih jelaskan alasan sumpah atas nama ayah ibu tidak diperbolehkan agama (Foto: Screenshoot)

JAKARTA, iNews.id - Apakah Anda pernah tahu ada sumpah dengan atas nama ayah dan ibu? Bagaimana Islam menilai sumpah yang demikian? 

Menurut Ustaz Hasan Kosasih, Islam melarang seseorang bersumpah atas nama ibu dan bapaknya. Hal itu bahkan sangat dibenci Rasulullah SAW. 

"Sumpah atas nama ibu bapak, ini sangat dilarang oleh baginda Rasulullah SAW," kata Ustaz Hasan Kosasih dalam tayangan Morning Update, iNews TV, Rabu (14/8/2024). 

Apa alasannya sumpah atas nama ibu dan bapak dilarang di Islam? 

Ustaz Hasan Kosasih menerangkan, di dalam Alquran dijelaskan dalam Surat Ali Imran ayat 77, yang artinya,

"Sesungguhnya orang-orang yang memperjualbelikan janji Allah dan sumpah-sumpah mereka dengan harga murah, mereka itu tidak memperbolehkan bagian di akhirat. Allah tidak akan menyapa mereka, tidak akan memperhatikan mereka pada hari kiamat, dan tidak akan menyucikan mereka. Bagi mereka azab yang pedih." 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Buletin
2 hari lalu

Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Negara, dari Gemerlap hingga Harapan

Buletin
3 hari lalu

Momen Prabowo Tinjau Jembatan di Tapsel, Anak-Anak Senyum Ceria Bisa Foto dan Dapat Hadiah

Buletin
4 hari lalu

Tragedi Terjun Payung di Pangandaran, 2 Atlet Tewas Jatuh dari Ketinggian 10.000 Kaki

Buletin
4 hari lalu

Detik-Detik Gegana Amankan Tas Mencurigakan Diduga Bom di Tol Banyumanik Semarang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal