4 Tren Fashion 2022, Busana Cerah dan Menyala Bakal Jadi Favorit

Siska Permata Sari
Tren fashion 2022 masih didominasi oleh warna-warna cerah. (Foto: istimewa)

Bright yellow

Pada 2021, warna mentega atau kuning pucat menjadi pilihan menarik bagi banyak orang. Namun pada 2022, warna cerah dan mencolok menjadi bintangnya. Seperti warna bright yellow atau kuning cerah yang menjadi tren fashion 2022.  Anda bisa bermain dengan warna ini pada outfit Anda, baik untuk berdiri sendiri sebagai dress, padu padan busana setelan, atau menjadi fashion statement tersendiri di bagian sepatu atau tas.

Emerald green

Tren fashion 2022 masih didominasi oleh warna-warna cerah. (Foto: istimewa)

Di urutan terakhir ada warna emerald green yang cantik dan menawan. Tidak semua orang menyukai warna hijau, tetapi emerald green adalah ‘hijau lain’ yang akan menambah keunikan pada penampilan Anda secara keseluruhan. 

Warna emerald green akan memberikan kesan bold bagi pemakainya. Jadi, gunakan warna ini untuk fashion statement Anda! Jika Anda tak terlalu ingin mencolok, Anda bisa menambahkan warna cantik ini ke aksesoris pilihan Anda.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Belanja
7 bulan lalu

Lebaran Tanpa Baju Baru Bisa Tetap Stylish, Padu Padankan Warna dan Aksesori Sesuai Tren 

Seleb
9 bulan lalu

Mengintip Tren Fashion Ramadhan dan Lebaran 2025, Para Desainer Adu Kreatif

Buletin
10 bulan lalu

Tren Fashion 2025: Busana Nyaman tapi Tetap Ada Statement 

Internet
1 tahun lalu

Bug Ditemukan di Email Outlook, Pelaku Kejahatan Bisa Tiru Identitas Akun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal