7 Perceraian Artis yang Menghebohkan Sepanjang 2022, Nomor 4 Pemicunya Tidak Akur dengan Anak Sambung 

Ayu Utami
Perceraian Artis menghebohkan di 2022. (foto: instagram)

6. Roro Fitria dan Andre Irawan

Perceraian Artis menghebohkan di 2022. (foto: instagram)

Kemudian ada Roro Fitria dan Andre Irawan yang resmi bercerai pada 6 Desember 2022, setelah Roro melayangkan gugatan pada 14 September 2022. Roro mengaku adanya dugaan perselingkuhan dan KDRT menjadi penyebab rumah tangga mereka tak bertahan lama. 

7. Reza Arap dan Wendy Walters

Perceraian Artis menghebohkan di 2022. (foto: instagram)

Terbaru ada pasangan Reza Arap dan Wendy Walters gang juga rumah tangganya hari berakhir di meja perceraian. Reza Arap digugat cerai oleh Wendy Walters setelah adanya isu perselingkuhan. Bahkan Wendy juga sempat curhat di akun Twitter miliknya soal perselingkuhan. Reza Arap dan Wendy Walters bercerai pada 25 November 2022 setelah gagal melakukan mediasi. 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
2 tahun lalu

8 Perceraian Artis yang Bikin Heboh Netizen Sepanjang 2023, Nomor 7 Pilih Rujuk

Bisnis
3 tahun lalu

Kaleidoskop 2022: 5 Peristiwa Ekonomi Global Menggemparkan, Terakhir Penuh Skandal

Nasional
3 tahun lalu

Kaleidoskop 2022: Deretan Bencana Alam Mematikan di Indonesia Sepanjang 2022

Soccer
3 tahun lalu

Kaleidoskop 2022: Magis Shin Tae-yong Bawa Timnas Indonesia Naik 13 Peringkat di Ranking FIFA

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal