Adik Yuki Kato Jadi Finalis di Abang None Kepulauan Seribu 2023, Menangkan Juara Favorit

 Melati Pratiwi
Adik Yuki Kato ternyata ikutan ajang Abang None Kepulauan Seribu 2023. (Foto: MPI/Melati P)

"Aku kaget banget dia memberanikan dirinya untuk ikut kompetisi seperti ini, terus menjadi kenal sama dunia yang baru, karakter baru, aku bangga banget sama dia," ujar Yuki.

Reina Kato memang bukan juara utama sampai melaju ke ajang Abang None tingkat Provinsi DKI Jakarta, tapi itu bukanlah masalah bagi Yuki. Mengikuti ajang semacam ini telah dianggap sebagai sebuah pencapaian.

"Sebenarnya nggak menang juga gak masalah, dengan ikutan Abnon aja itu udah suatu pencapaian buat dia," katanya.

Sementara itu, juara utama ajang ini yakni Rio Martino Sebastian dan Lady Sarah Karjana. Mereka akan mewakili Kepulauan Seribu ke ranah provinsi. Bukan itu saja, ada pula dua pasang lainnya yaitu Nabila Ramadina, Akif Tholibul Huda, Sabda Fachri Zagarino, dan Tanissa Arsy Fauzi.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
6 hari lalu

Kencan Yuki Kato Berakhir Kacau di Episode 2 Series Still Single! Streaming di VISION+

Film
8 hari lalu

Nonton Yuki Kato Cari Jodoh! Ini Jadwal dan Link Streaming Series Still Single di VISION+

Film
9 hari lalu

Masih Jomblo karena Zodiak, Yuki Kato Panik Dikejar Waktu di Series Still Single!

Film
11 hari lalu

Yuki Kato Tak Mau Ambil Pusing Usia Kepala 3 Masih Single: Ajang Eksplorasi Diri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal