Ahmad Dhani Tunggu Klarifikasi Maia Estianty: Kalau Nggak Bantah Berarti Fitnah 

Ravie Wardhani
Ahmad Dhani menantang Maia Estianty untuk menanggapi perseteruan yang ada bahwa kompilasi video yang diunggahnya bukan fitnah. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Ahmad Dhani kembali mencuri perhatian publik lewat pernyataannya yang menyinggung sang mantan istri, Maia Estianty. Kali ini, pentolan Dewa 19 itu menantang Maia Estianty untuk menanggapi perseteruan yang ada. 

"Kita lihat nanti saja. Kita lihat apakah Maia akan membantah atau tidak. Kalau tidak bantah, berarti fitnah dong?" ujar Dhani di Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (9/7/2025). 

Di sisi lain, Dhani menegaskan tak dendam dengan Maia meski belakangan dirinya terkesan mengungkit masa lalu dari video dugaan kompilasi fitnah Maia.

"Nggak ada dendam. Ini pembuktian ke masyarakat. Saya hanya menjawab narasi yang sudah ada," ujarnya. 

Dia menekankan konten-konten itu dibuat sebagai bentuk klarifikasi, bukan serangan pribadi. Dhani justru balik bertanya kepada publik soal siapa sebenarnya yang masih mengungkit masa lalu. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
5 hari lalu

Al Ghazali Umumkan Kehamilan Alyssa Daguise, Maia Estianty Sambut Cucu Pertama

Seleb
9 hari lalu

Viral Video Maia Estianty Santai Hadapi Turbulensi Pesawat, Netizen: Ratu Terakhir!

Seleb
9 hari lalu

Heboh Mulan Jameela Bahas Bahaya Fitnah usai Outfitnya Dihujat Netizen

Motor
11 hari lalu

Viral Ahmad Dhani Jajal Motor Legendaris Soeharto, Pelat Nomor Mati Jadi Sorotan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal