Celetukan Usil Febby Rastanty Sebelum Jessica Mila Sah Menikah dengan Yakup Hasibuan: Terakhir Bobo Sendiri

Annastasya Rizqa
Potret pernikahan Jessica Mila dan Yakup Hasibuan. (Foto: Instagram)

Dalam unggahan itu, Febby membagikan potret Jessica Milla saat berada di kamar hotel, semalam sebelum acara pernikahan. Jessica tampak masih mengenakan baju piyama handuk dan memamerkan jari manisnya.

Sementara itu, Febby sendiri juga membagikan detik-detik dirinya mempersiapkan diri jelang menjadi bridesmaid untuk Jessica Milla dan Yakup. Terlihat momen Febby dirias oleh make up artist untuk menjadi pendamping sahabatnya.

Tak hanya Febby Rastanty, Enzy Storia juga diketahui turut menjadi bridesmaid di pernikahan Jessica Mila. Lewat postingan Jessica, terlihat para bridesmaid mengenakan busana berwarna ungu muda dan terlihat elegan.

Sebagai informasi, Jessica Mila dan Yakup Hasibuan melakukan pemberkatan nikah pada Jumat (5/5/23) di Gereja HKBP, Rawamangun, Jakarta Timur. Sebelumnya, Jessica Mila melakukan tradisi Mangain atau pemberian marga suku Batak.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Ajudan hingga Kuasa Hukum Jokowi Datangi Polda Metro, Ada Apa?

Seleb
4 bulan lalu

Akhirnya Vidi Aldiano Ungkap Alasan Hapus Lagu Nuansa Bening

Seleb
4 bulan lalu

Dituduh Gugatan Rp24,5 Miliar Tak Berdasar, Kuasa Hukum Keenan Nasution Meradang! 

Seleb
4 bulan lalu

Yakub Hasibuan Sebut Vidi Aldiano Ngedrop gegara Gugatan Lagu Nuansa Bening

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal