Deretan Artis Pacaran dengan Pemain Basket, Nomor 3 Mesra Banget padahal Beda Usia 15 Tahun

Annastasya
Artis Pacaran dengan Pemain Basket (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id – Kisah cinta artis selalu menjadi sorotan dan membuat banyak orang penasaran. Terlebih para artis pacaran dengan pemain basket yang selalu terlihat mesra di media sosial. Netizen pun semakin kepo bagaimana lanjutan kisah cinta mereka, apakah sampai ke pelaminan?

Di dunia hiburan Tanah Air memang ada beberapa selebritis Tanah Air yang memutuskan pacaran dengan atlet. Salah satunya dengan pemain basket. Kisah percintaan mereka pun menjadi sorotan publik. Meski ada beberapa yang kandas di tengah jalan, ada juga yang hubungannya masih langgeng hingga sekarang.

Penasaran siapa saja artis pacaran dengan pemain basket? Berikut rangkuman iNews.id dari berbagai sumber, Selasa (2/5/2023).

Artis pacaran dengan pemain basket:

1. Agnez Mo

Artis Pacaran dengan Pemain Basket (Foto: Instagram)


Agnez Mo menjadi salah satu artis yang diketahui pernah berpacaran dengan pemain basket. Pelantun Cinta di Ujung Jalan ini pernah menjalin asmara dengan pebasket, Wijaya Saputra alias Wijin. Hubungan Agnez dan Wijin pun sempat mencuri perhatian netizen. Sayangnya, hubungan mereka tak bertahan lama dan kandas di tengah jalan. Kini Agnez pun sudah memiliki kekasih baru dan masih langgeng hingga sekarang. 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
11 hari lalu

Heboh Olla Ramlan Rangkul Tristan Molina, Pacar Brondong?

Seleb
25 hari lalu

Chris Martin Coldplay Pacaran dengan Sophie Turner? Ini Faktanya!

Seleb
4 bulan lalu

Viral Pamela Anderson dan Liam Neeson Pacaran, Ini Faktanya!

Seleb
4 bulan lalu

Reza Arap dan Lula Lahfah Diduga Pacaran, Faktanya Mengejutkan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal