Deretan Artis Termahal di Acara Ramadhan, Nomor 2 Dibayar Rp250 Juta Sekali Tampil

Raden Yusuf Nayamenggala
Deretan artis termahal di acara Ramadhan. (Foto: instagram)


4. Ivan Gunawan

Deretan artis termahal di acara Ramadhan. (Foto: instagram)


Deretan artis termahal di acara Ramadhan salah satunya Ivan Gunawan. Selain dikenal sebagai desainer ternama Tanah Air, Ivan Gunawan juga cukup laris sebagai seorang presenter TV. Pembawaanya yang kocak dan ceplas ceplos, membuat banyak penonton menyukai Ivan Gunawan. Mengenai bayarannya, kepada Deddy Corbuzier Ivan mengaku mengantongi Rp80 juta untuk tampil di TV pada setiap episode.

5. Sule

Deretan artis termahal di acara Ramadhan. (Foto: instagram)



Komedian Sutisna atau yang akrab disapa Sule telah membintangi berbagai program acara komedi hingga talkshow di sejumlah stasiun TV. Kabarnya mantan suami Nathalie Holscer tersebut dibayar Rp75 juta untuk mengisi sebuah acara.


Itulah deretan artis termahal di acara Ramadhan yang penampilannya selalu ditunggu-tunggu. 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Makro
8 bulan lalu

Ini Alasan Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I 2025 Rendah meski Ada Lebaran

Destinasi
8 bulan lalu

Robby Purba Street Feeding untuk Kucing Jalanan sebagai Bentuk Sedekah di Bulan Ramadhan

Seleb
9 bulan lalu

43 Tahun Hidup, Ivan Gunawan Baru Puasa Full dan Sholat 5 Waktu di Ramadhan Ini  

Nasional
9 bulan lalu

Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H, Momentum Perkokoh Persatuan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal