Deretan Desainer yang Terlibat Dalam Rangkaian Pernikahan Kaesang-Erina

Muhammad Sukardi
Deretan Desainer yang Terlibat Dalam Rangkaian Pernikahan Kaesang-Erina (Foto: Instagram)

3. Sungkeman

Rangkaian jelang pernikahan berlanjut dengan acara sungkeman dan siraman pada Jumat, 9 Desember 2022. Di acara sungkeman, dia tampil ayu dengan kebaya berwarna hijau dipadukan dengan kain coklat tua.

Kebaya yang digunakan Erina rancangan Intan Avantie, aksesori by Tulola, dan sepatunya dari Regis Bridal Shoes. Untuk penataan rambut, Erina mengandalkan Noe Hair and Makeup. So pretty!

4. Siraman

Pada prosesi siraman, Erina mengenakan kain putih polos yang diselimuti ronce melati. Tak ada desainer yang terlibat di prosesi adat Jawa ini. Tim yang berjasa dalam prosesi ini mencakup penata rambut by Noe Hair and Makeup dan penata rias dari Hepi David. Aura Erina benar-benar terpancar di sini.

5. Dulangan

Dulangan melambangkan suapan terakhir dari ibunda untuk Erina sebelum sang putri memasuki tahapan pernikahan. Pada momen ini, Erina mengenakan kebaya rancangan Myrna Myura berwarna kuning yang mempunyai detail swarovski.

Sedangkan tata rambut dipercayakan kepada Noe Hair and Makeup serta tata rias dikerjakan oleh Bennu Sorumba. Aksesori yang dipakai dalam prosesi ini berasal dari Tulola dan sepatunya dari Regis Bridal Shoes.

Kaesang- Erina akan mengucap ijab kabul pada Sabtu (10/12/2022), di Yogyakarta. Keesokan harinya, mereka akan menggelar resepsi pernikahan di Solo.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Buletin
1 tahun lalu

Momen Jokowi dan Iriana Jenguk Cucu Keenam Bebingah Sang Tansahayu

Nasional
3 tahun lalu

Sejarah Berdirinya Pura Mangkunegaran, Tempat Pernikahan Kaesang-Erina yang Berusia 263 Tahun 

Seleb
3 tahun lalu

Naik Mobil dari Jakarta Hadiri Pernikahan Kaesang-Erina, Ari Lasso Ingin Balas Kebaikan Presiden Jokowi

Nasional
3 tahun lalu

Kaesang-Erina Nikah, Anies : Saya Lihat Perasaan Pak Jokowi dan Bu Iriana Lega

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal