Ditanya soal Punya Anak, Jawaban Cinta Laura Mengejutkan Pilih Adopsi 

Lintang Tribuana
Cinta Laura memberikan jawaban mengejutkan saat ditanya keinginan untuk punya anak. (foto: Instagram)

Cinta tahu keinginannya untuk tak segera menikah dan memiliki anak akan menuai kekecewaan dari publik. Namun, dia tak peduli karena hal ini menyangkut kebahagiaan dirinya.  

Sang ibunda, Herdiana, pun sudah berbesar hati menerima keputusan Cinta yang tak ingin terburu-buru berumah tangga dan memiliki keturunan.  

"Dia bilang, enggak apa-apa. Cinta enggak punya anak juga mami enggak apa-apa. Ibuku, kamu yang terbaik. Aku sangat mencintaimu," kata Cinta. 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Destinasi
7 hari lalu

5 Hari di Papua, Cinta Laura Bawa Pulang Oleh-Oleh Pelajaran Hidup!

Seleb
7 hari lalu

Momen Cinta Laura Kunjungi Papua, Dapat Pelukan Hangat Anak-Anak Asmat

Seleb
26 hari lalu

Arya Vasco Sudah Temui Keluarga Cinta Laura di Jerman, Bahas Rencana Nikah? 

Seleb
30 hari lalu

Menyala! Cinta Laura Jadi Speaker ASEAN Inclusive Growth Summit di Malaysia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal