Ditemani Suara Merdu Lyodra, Iklan SPayLater Jadi Makin Berkesan

Anindita Trinoviana
Lyodra Ginting kembali berhasil mencuri hati publik lewat penampilannya di iklan terbaru SPayLater. (Foto: dok Ist)

JAKARTA, iNews.id - Lyodra Ginting, penyanyi muda berbakat dengan suara emas ini kembali berhasil mencuri hati publik lewat penampilannya di iklan terbaru SPayLater. Tampil ceria dengan visual penuh warna dan energinya yang positif, Lyodra membintangi iklan SPayLater yang bukan hanya berisi promosi, tapi juga hiburan yang menyegarkan bagi netizen.

Unggahan perdana iklan tersebut di akun Instagram resmi Lyodra dan YouTube Shopee Indonesia pada 25 Agustus 2025 langsung jadi perbincangan hangat dan viral di media sosial.

Dalam iklan berdurasi 15 detik itu, Lyodra tampil dengan balutan dress berwarna oranye khas Shopee, ditambah visual modern penuh warna dan berbagai adegan energik yang merepresentasikan gaya hidup digital generasi muda. Suara khasnya yang merdu berpadu dengan musik catchy dan upbeat, menciptakan atmosfer positif sekaligus menyampaikan pesan utama kampanye: lebih mudah pakai SPayLater.

Banyak penggemar memuji penampilannya yang terlihat semakin fresh dan mampu menghidupkan semangat belanja cerdas dengan SPayLater.

Baru beberapa jam tayang, iklan ini langsung jadi bahan obrolan seru di media sosial. Warganet memuji penampilan Lyodra yang ceria dan menilai SPayLater sukses menghadirkan konsep iklan yang fresh dan kreatif.

Editor : Anindita Trinoviana
Artikel Terkait
Bisnis
46 menit lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Bisnis
18 jam lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Bisnis
24 jam lalu

Bank Mandiri Perkuat Komitmen ESG lewat Kinerja Keberlanjutan yang Solid

Bisnis
2 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Keuangan
1 hari lalu

SPayLater Dukung Pertumbuhan Inklusi Keuangan Digital di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal