"Kamu kok kasih kado ini. Ini kamu habis berapa," ujarnya.
Dodit pun mencoba motor yang disukainya itu, lalu memeluk Cici. Masih menahan haru, Dodit mengucapkan terima kasih.
"Terima kasih ya sudah kasih kado ini," ujarnya.