Doni Salmanan Minta Maaf, Krisdayanti: Jangan Cengengesan, Harus Tanggung Jawab

kevi laras
Krisdayanti berkomentar soal kasus yang menimpa Doni Salmanan. (Foto: IG)

JAKARTA, iNews.id - Penyanyi sekaligus anggota dewan perwakilan rakyat (DPR) Krisdayanti memberi respons atas kasus hukum yang sedang menimpa Doni Salmanan, pria yang sempat dilabeli crazy rich Bandung oleh warganet. 

Krisdayanti menegaskan bahwa pria yang baru saja ditahan tersebut, harus bertanggung jawab atas perbuatannya.

"Mudah-mudahan permohonan maafnya Doni Salmanan bisa sebenar-benarnya ya," ujar Krisdayanti di Kawasan Sudirman, Jakarta Selatan, Kamis (17/3/2022) malam.

Lebih jauh, perempuan yang akrab disapa KD itu menyindir Doni Salmanan agar tidak cengengesan saat meminta maaf. Hal tersebut lantaran banyak orang telah jadi korban, dia menilai tidak seharusnya seperti itu.

"Doni Salmanan itu harus tanggung jawab, dia nggak boleh minta maaf cengengesan ke seluruh warga Indonesia yang sudah menjadi korbannya," ujar KD lagi.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
4 tahun lalu

Hotman Paris Dorong Gerobak Jualan Es Doger: Salam untuk Orang Kaya Doni Salmanan dan Indra Kenz

Seleb
4 tahun lalu

Terima Hadiah Pernikahan dari Doni Salmanan, Rizky Billar Bakal Diperiksa Kepolisian Hari Ini

Video
4 tahun lalu

Diduga Terima Aliran Dana dari Doni Salmanan, Youtuber Arief Muhammad dan Reza Arap Diperiksa

Nasional
18 hari lalu

Porsche hingga Lamborghini Doni Salmanan Laku Dilelang, Nilainya Tembus Rp9,8 Miliar

Nasional
4 bulan lalu

Rumah Doni Salmanan di Soreang Bandung Laku Dilelang Rp3,5 Miliar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal