Dulu Cover Girl Era 90-an Dipersunting Ustadz, Begini Kehidupan Pipik Dian Irawati Sekarang

Nurul Amanah
Umi Pipik sekarang dan dulu. (Foto: Instagram)

Kejadian itu pun membuat Uje mengembuskan napas terakhirnya pada 26 April 2013. Sepuluh tahun sudah kepergian Uje, apa kabar Pipik Dian Irawati atau Umi Pipik?

Berikut informasi selengkapnya, seperti dirangkum pada Selasa (6/6/2023).

Setelah kepergian Uje, Umi Pipik mulai kembali ke dunia hiburan dengan bermain sejumlah film dan sinetron. Kegiatannya di dunia akting itu dia lakoni sejak 2014 hingga 2017.

Selain itu, Umi Pipik juga sibuk mengurus empat buah hatinya dengan Uje, yakni Adiba Khanza Az-Zahra, Abidzar Al Ghifari, Ayla Azuhro, dan Attaya Bilal Rizkillah.

Sebagai orang tua tunggal, Umi Pipik juga memiliki penghasilan lain dari dunia bisnis. Tak hanya kiprahnya di industri hiburan dan dunia bisnis, kehidupan asmaranya juga tak lepas dari sorotan.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
3 bulan lalu

Lagi Umrah, Umi Pipik Melipir ke Stadion King Abdullah Nonton Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Seleb
4 bulan lalu

Innalillahi, Umi Pipik Berduka Cita

Seleb
6 bulan lalu

Adiba Khanza Hamil, Umi Pipik: Akhirnya Publish

Seleb
10 bulan lalu

Tiba-Tiba Dinar Candy Jadi Ketua Pengajian hingga Pakai Hijab, Mantap Hijrah? 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal