Fan Meeting SpecialTY Ok Taecyeon akan Buka Kafe di Jakarta

Anindita Trinoviana
Fan meeting 2023 OK TAECYEON in Jakarta: SpecialTY akan digelar pada 21 Oktober 2023 di The Kasablanka Hall. (Foto: dok KIG Live)

JAKARTA, iNews.id - KIG Live mengumumkan kembalinya artis multitalenta asal Korea Selatan, Ok Taecyeon ke Jakarta untuk acara fan meeting yang sangat dinantikan. Acara ini dijadwalkan akan berlangsung pada 21 Oktober 2023 di The Kasablanka Hall, Jakarta. 

Berjudul "2023 OK TAECYEON in Jakarta: SpecialTY", fan meeting ini menjanjikan malam yang dipenuhi hiburan, musik, dan kenangan tak terlupakan. 

Apa yang membedakan fan meeting kali ini adalah konsepnya yang unik, yaitu bertemakan kafe. Sesuai dengan konsep, sosok Ok Taecyeon akan mengemban peran sebagai barista dan menyeduh kopi secara langsung di atas panggung.

Nantinya, penggemar beruntung yang hadir akan memiliki kesempatan eksklusif, yaitu disajikan secangkir kopi oleh Ok Taecyeon. Pengalaman ini menjadikan malam fan meeting benar-benar istimewa. 

Untuk menyampaikan antusiasmenya, Ok Taecyeon secara pribadi mengirimkan pesan melalui video kepada penggemarnya di Indonesia:

Editor : Anindita Trinoviana
Artikel Terkait
Bisnis
11 hari lalu

Komisaris Utama Pertamina Patra Niaga Tinjau SPBU Sepaku, Pastikan Kualitas BBM Terjaga

Bisnis
9 jam lalu

Bank Mandiri Gandeng IKA UII Terbitkan Kartu Debit Co-Brand, Perkuat Inklusi Keuangan

Bisnis
4 hari lalu

Ritel dan UMKM Bersanding, Aprindo Tegaskan Komitmen Tumbuh Bersama

Bisnis
5 hari lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Bisnis
5 hari lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal