Dalam kesempatan tersebut, salah satu lagu yang dibawakan berjudul Bilang Saja yang disebutkan tanpa izin dan tanpa mencantumkan nama penggugat sebagai pencipta lagu.
"Sedangkan di dalam salah satu petitumnya ya atau tuntutan Penggugat menuntut tergugat untuk membayar ganti rugi sebesar Rp4.900.000.000 atas pelanggaran hak ekonomi dan hak moral pencipta sebagaimana diatur dalam undang-undang hak cipta ya," ujarnya.