Istri Arya Saloka Jadi Sorotan saat Pakai Outfit Puluhan Juta ke Mall

Siska Permata Sari
Putri Anne saat pergi ke pusat perbelanjaan. (Foto: IG)

JAKARTA, iNews.id - Menjadi pemeran utama di sinetron Ikatan Cinta yang sedang hits, membuat kehidupan Arya Saloka banyak disorot. Tak hanya kehidupannya saja tapi juga sang istri, Putri Anne yang juga seorang pesinetron.

Sikap hingga gaya Putri Anne sehari-hari pun tak lepas dari perhatian. Seperti saat dia mengunggah potret dirinya sedang mengenakan outfit branded seharga puluhan juta rupiah saat berpergian ke pusat perbelanjaan.

Di postingan terbarunya itu, ibu satu anak ini tampil kasual memakai hoodie yang dipadu celana panjang, ciput dan sepasang sandal bernuansa biru hitam. Anne juga tampak membawa tas brand ternama yang diketahui seharga puluhan juta.

Mengutip dari unggahan @fashion.putriannesaloka di Instagram, Selasa (30/3/2021), perempuan 30 tahun ini mengenakan hoodie dari brand mewah Fendi. Harga hoodie dengan logo FF itu diketahui mencapai Rp13,2 juta.

Outfit puluhan juta Putri Anne. (Foto: IG)

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
5 tahun lalu

Bersandar di Bahu Arya Saloka saat Joget TikTok, Ayu Dewi Bikin Iri Fans Ikatan Cinta: Menang Banyak Nih

Seleb
22 hari lalu

Outfit Nikita Mirzani Hari Ini Terinspirasi dari Nikita Willy, Segini Harga Bajunya!

Seleb
26 hari lalu

Putri Anne Diserang Netizen usai Amanda Manopo Menikah, Sebut Salah Tuduhan

Seleb
1 bulan lalu

Terungkap! Tasya Farasya Tenteng Tas Hermes Rp2,9 Miliar saat Sidang Cerai

Seleb
1 bulan lalu

Alasan Nyeleneh Nikita Mirzani Suka Pakai Rok saat Jalani Sidang Dugaan Pemerasan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal