Jasad Anak Drummer Matta Band Ditemukan 200 Meter dari Bibir Pantai Nusa Penida

Ravie Wardhani
Manajer Matta Band, Elly menyebutkan jasad Kaisar Akira Ayman (16) ditemukan 200 dari bibir pantai. (Foto: Instagram Basarnas Bali)

Dia menjelaskan keberadaan Kaisar Akira di kawasan wisata tersebut untuk mengikuti study tour dari sekolahnya.

Melalui Instagramnya, Uwok mengaku sangat kehilangan sosok sang anak. Dia bahkan merasa separuh semangatnya hilang setelah mendengar kabar tersebut.

"Gimana nggak melow de, ayah akan kehilangan temen maen PS, temen begadang, temen dengerin cerita horor dan seterusnya, selamat mondok ya de, Insyaa Allah ini yang terbaik.. goodbye de," tulis Uwok dikutip dari akun @bachman.jr.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

3 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Puncak Guha Garut, 1 Selamat 2 Orang Hilang!

Nasional
5 bulan lalu

5 Orang Sekeluarga Terseret Ombak Pantai Pancer Door Pacitan, 1 Tewas 3 Hilang

Buletin
10 bulan lalu

13 Siswa SMP Tenggelam di Pantai Gunungkidul, Korban Selamat Masih Dirawat di RS

Seleb
12 bulan lalu

Banjir Air Mata, Drummer Matta Band Beri Nasihat Terakhir Sebelum Jasad Anak Dikuburkan: Insya Allah Syahid

Seleb
12 bulan lalu

Kronologi Anak Drummer Matta Band Terseret Ombak Nusa Penida Bali hingga Meninggal Dunia 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal