3. Ernest Prakasa
Ernest Prakasa tidak hanya sukses sebagai komedian, tetapi dia juga piawai berakting dan menyutradarai sejumlah film Tanah Air. Berprofesi sebagai komedian dan sutradara, Ernest dulunya menempuh pendidikan tinggi di Hubungan Internasional Unpad.
4. Uus
Jurusan kuliah komedian yang enggak nyambung dengan karir pun dirasakan juga oleh Rizky Firdaus Wijaksana alias Uus. Dia adalah lulusan S1 Sastra Inggris.