Kabar Terbaru Panji Petualang yang Sakit Diabetes, Tubuh Makin Kurus Gara-Gara Ini

Muhammad Sukardi
Kiki Oktaliani
Panji Petualang sekarang dan dulu. (Foto: Instagram)

Diketahui, kadar nilai gula darah Panji sangatlah tinggi yaitu 292 md/dL. Padahal, kadar gula darah normal kurang dari 140 mg/dL.  

"Astaghfirullah, nyaris 300," kata Panji yang kaget melihat hasil pemeriksaan gula darahnya, seperti dikutip dari Youtube Adventurer's, Rabu (9/8/2023).

Lalu apa yang menyebabkan seorang penderita diabetes bisa kurus mendadak? Berikut ulasannya seperti dirangkum pada Rabu (9/8/2023).

Penurunan berat badan secara tiba-tiba, dan terjadi secara tidak sengaja bisa jadi tanda peringatan diabetes atau sebuah kondisi medis lain yang mendasarinya.

Berat badan biasanya ditentukan oleh sejumlah faktor seperti usia, asupan kalori, dan kesehatan secara keseluruhan. Ketika seseorang mencapai usia paruh baya, berat badan akan relatif stabil dari tahun ke tahun.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
2 tahun lalu

Idap Diabetes dan Tubuhnya Makin Kurus, Panji Petualang Sampai ke Psikiater Gara-Gara Ini

Seleb
2 tahun lalu

Mental Panji Petualang Drop usai Kena Diabetes dan Berat Badan Turun Drastis, Begini Kondisinya Sekarang 

Seleb
2 tahun lalu

Panji Petualang Sakit hingga Kurus Kering dan Pucat, Kenali Gejala Diabetes yang Perlu Diwaspadai

Health
2 tahun lalu

Ini Obat Diabetes Panji Petualang, Harus Dikonsumsi Seumur Hidup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal