Lagu Raisa Berjudul Pengganti Aku Viral, Sabrina Alatas Ikut Terseret!

Muhammad Sukardi
Raisa dan Sabrina Alatas. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Viral di media sosial lagu Raisa yang berjudul 'Pengganti Aku'. Lagu tersebut dianggap netizen sebagai sindiran untuk orang ketiga yang merusak suatu hubungan. 

Dalam lagu tersebut, terdapat lirik yang cukup frontal dan dari sana akhirnya netizen menduga itu adalah sindiran. Apa liriknya? 

Tak sengaja hari itu, kulihat kau punya penggantiku
Namun ada yang lucu, dia mirip sekali denganku
Rambutnya, matanya, senyumnya, gerak-geriknya 
Apa kau temukan, aku, dalam dirinya?

Di sisi lain, banyak netizen menilai Raisa punya kemiripan wajah dengan sosok chef muda bernama Sabrina Alatas atau yang akrab disapa Chef Sasha. Wanita itu juga yang kini tengah disorot netizen gegara diduga memiliki hubungan gelap dengan Hamish Daud

Belum ada fakta yang membenarkan tuduhan tersebut. Ya, dengan kata lain, dugaan tersebut masih bersifat hoaks. Terlebih, Chef Sasha belum memberikan klarifikasi usai dituduh sebagai pihak ketiga dalam hubungan Raisa dan Hamish Daud. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
6 hari lalu

Profil Sabrina Alatas, Chef Muda yang Gegerkan Media Sosial!

Seleb
6 hari lalu

Hari Ini Raisa dan Hamish Daud Jalani Sidang Cerai Perdana

Seleb
13 hari lalu

Raisa Ingin Proses Cerai dengan Hamish Daud Selesai Cepat, Kenapa?

Seleb
13 hari lalu

Raisa dan Hamish Daud Kompak Posting Surat Terbuka soal Perceraian, Ini Alasannya!

Destinasi
3 menit lalu

Enzy Storia Liburan ke Norwegia, Pamer Cantiknya Aurora di Instagram

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal