Makin Glow Up, Aci Resti Bocorkan Target Baru di Series Arab Maklum 2!

Wiwie Heryani
Makin Glow Up, Aci Resti Bocorkan Target Baru di Series Arab Maklum 2! (Foto: Vision+)

JAKARTA, iNews.id - Bagi pencinta stand up comedy pasti sudah tak asing dengan wanita cantik satu ini, Aci Resti. Komika yang memiliki suara merdu ini kembali dengan perannya sebagai Kimberly di series Arab Maklum 2. Aci memberikan gambaran mengenai karakternya di season kedua.

"Jadi Kimberly lagi, tapi dengan tampilan baru karena kita makin bertumbuh, semakin girly juga dan bakal ada warna baru dari Kimberly," kata Aci kepada tim Vision+.

Aci mengaku senang dengan perkembangan karakter Kimberly di series Arab Maklum 2. Dia berharap karakternya ini bisa memberikan cerita yang lebih fresh dan menarik bagi penonton.

"Aku berharapnya Kimberly ini dapat pacar di Bali ini ya, biar ada cerita baru lagi." harap Aci.

Usai mewarnai series Arab Maklum sebelumnya, Aci Resti merasa senang mendapat tawaran kembali dengan penampilan baru yang cerita baru. Ia berharap karakter Kimberly di series Arab Maklum 2 ini bisa diterima dengan baik oleh masyarakat.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Film
2 hari lalu

Akting Kocak Yuki Kato di Series Still Single, si Gadis Zodiak Bikin Gemas di VISION+

Seleb
3 hari lalu

3 Cerita, 3 Rasa dan 1 Layar Semua Hadir di Deretan Series Vision+, Tayang di MNCTV!

Film
3 hari lalu

Terjerat Cinta dan Rahasia dalam Kisah Romantis Microdrama Terikat Dalam Janji VISION+ 

Film
3 hari lalu

Yuki Kato Hadapi Bos Nyebelin di Episode 5 Still Single, Streaming Sekarang di VISION+

Film
3 hari lalu

Tiba-Tiba Punya Anak dari Masa Depan! Cerita Lucu dan Haru Microdrama Anak Dari Masa Depan di VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal