Mengenang Djoko Pekik Seniman Era 60-an yang Wafat di Usia 86 Tahun, Karyanya Pernah Terjual Miliaran Rupiah

Wiwie Heriyani
Djoko Pekik meninggal dunia. (Foto: Kolase)

Banyak pengamat seni lukis yang menilai karya Djoko memiliki banyak keunikan. Tak heran, pada tahun 1999, namanya kembali terkenal lantaran salah satu karya lukisnya berhasil terjual dengan harga Rp1 miliar.

Sampai kini, karya lukis milik Djoko Pekik tak lekang oleh waktu. Di tahun 2013, Djoko sempat membuat pameran tunggal di Galeri Nasional bertajuk Jaman Edan Keserupan.

Dalam pameran itu, Djoko menampilkan puluhan hasil karya terbaiknya yang ia buat di era 1960-an. Di beberapa pameran-pameran terkini pun, karya Djoko masih sering dipamerkan dan menjadi obyek dan dinikmati para penikmat seni lainnya.

Selamat jalan, Djoko Pekik.

Editor : Siska Permata Sari
Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal