Nia Ramadhani Ungkap Alasan Pakai Sabu, Terpengaruh Teman Artis Pengguna Narkoba

Lintang Tribuana
Nia Ramadhani mengungkapkan memakai sabu terpangaruh teman artis saat dirinya terpuruk sang ayah meninggal dunia. (Foto: Lintang)

Akhirnya, Nia berinisiatif, meminta sang sopir, Zen Vivanto, untuk mencari narkoba jenis sabu, dan mulai mengonsumsinya pada April 2021. Belum lama menggunakan barang haram itu, sang aktris tertangkap polisi. 

Seperti diketahui, Nia diringkus Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat di rumahnya di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, pada 7 Juli lalu. Dalam penangkapan, ditemukan barang bukti satu klip sabu seberat 0,78 gram dan satu bong. 

Polres Metro Jakarta Pusat kemudian menetapkan tiga tersangka dalam kasus ini, yaitu Nia Ramadhani dan Ardi Bakri, serta Zein Vivanto, sopir Nia yang bertugas membeli sabu. Ketiganya dijerat Pasal 127 Undang-Undang Narkotika dengan ancaman pidana maksimal 4 tahun penjara.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
14 jam lalu

Ammar Zoni Minta Keluarga Datangi Anaknya dan Irish Bella: Beri Tahu Bapaknya Tak Seperti itu

Nasional
15 jam lalu

Ammar Zoni Minta Hadir Langsung di Sidang, Hakim: Belum Diperlukan

Seleb
1 hari lalu

Pesan Haru Beby Prisillia yang Rindu Onad: Babe, I Miss You

Internasional
2 hari lalu

Umumkan Rencana Serang Kartel Narkoba Meksiko, Trump: Ini seperti Perang!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal