Penyebab Emilia Contessa Meninggal Dunia, Komplikasi Penyakit

Ravie Wardani
Emilia Contessa meninggal dunia akibat komplikasi penyakit. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Artis lawas Emilia Contessa meninggal dunia, Senin 27 Januari 2025. Almarhumah wafat pada pukul 18.00 WIB di Banyuwangi, Jawa Timur. 

Penyebab kematian Emilia Contessa pun terungkap. Menurut Manajer Denada, Risna Ories, almarhumah mengembuskan napas terakhir akibat komplikasi penyakit

"Kalau ibunda Denada, setahu aku dari dulu dia ada sakit gula, diabetes sama darah tinggi. Sepengetahuan aku," kata Risna melalui sambungan zoom kepada awak media, Senin (27/1/2025). 

"Sudah lama sakitnya. Beliau juga sudah sempat berobat di Jakarta untuk obati luka di kaki," tambahnya.

Risna mengatakan mendiang Emilia meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Blambangan, Banyuwangi.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
2 hari lalu

Tangis Mansyur S Pecah Istri Tercinta Meninggal Dunia setelah Setia 56 Tahun Lamanya

Seleb
2 hari lalu

Kenangan Haru Mansyur S, Selalu Cium Kening Istri Tercinta sebelum Meninggal Dunia

Seleb
2 hari lalu

Penyebab Kematian Istri Mansyur S Terungkap, Sakit Diabetes

Seleb
2 hari lalu

Innalillahi, Istri Mansyur S Meninggal Dunia Hari Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal