Perjuangan Haji Qomar Melawan Kanker Usus, Sempat Dirawat Intensif di Rumah Sakit

Ravie Wardhani
Pelawak Haji Qomar meninggal dunia akibat kanker usus besar di RSUD Tengerang, Rabu (8/1/2025), pukul 17.21 WIB. (Foto: Instagram Qomar)

"Iya, masih di RSUD," ucapnya.

Sebab itu, Qomar kembali dilarikan ke rumah sakit untuk mendapat perawatan intensif.

Saat itu, Qomar juga tak bisa mengonsumsi makanan apapun karena masalah pada lambungnya.

"Jadi abah tuh kemarin tanggal 23 kemo ke delapan. Kata dokter livernya kena. Saat ini belum tahu, nunggu kabar (tindakan)” kata Siti Maryam.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
12 bulan lalu

Ziarah ke Makam Qomar, Angelina Sondakh Tak Kuasa Menahan Sedih: Selamat Bertemu Mas Adjie Ya Abah

Nasional
12 bulan lalu

5 Berita Populer: Komedian Nurul Qomar Meninggal hingga Ahok Diperiksa KPK

Seleb
12 bulan lalu

Wasiat Haji Qomar Sebelum Meninggal Dunia, Ingin Dimakamkan di Samping Ayah dan Ibunya

Seleb
12 bulan lalu

Mengharukan, Pelawak Haji Qomar Sempat Ceramah Sebelum Wafat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal