Polisi Buru Haters Penyebar Fitnah Aaliyah Massaid Hamil Duluan

Irfan Ma'ruf
Penyebar fitnah Aaliyah Massaid hamil duluan sedang diburu polisi. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Artis Aaliyah Massaid melaporkan beberapa pemilik akun media sosial atas dugaan pencemaran nama baik atas dirinya. Dia melaporkan akun tersebut, karena menyebut dirinya hamil duluan sebelum menikah dengan Thariq Halilintar.

"Benar bahwa saat ini Tim Penyelidik Subdit Cyber Ditreskrimsus Polda Metro Jaya sedang melakukan penyelidikan atas dugaan tindak pidana yang dilaporkan tersebut," kata Aaliyah pada awak media, Senin (26/8/2024).

Laporan Polisi yang dilayangkan Aaliyah di Polda Metro Jaya dengan nomor Laporan Polisi nomor : LP/B/4974/VIII/2024/SPKT/POLDA METRO JAYA, tanggal 22 Agustus 2024 atas nama Aaliyah Massaid.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi membenarkan adanya laporan yang dilayangkan Aaliyah. Dia menjelaskan saat ini tengah memburu penyebar berita tidak benar tersebut.

Ade melanjutkan, laporan didasarkan pada temuan Aaliyah Massaid tentang konten yang dibuat dua akun TikTok dan satu akun Youtube. Di konten tersebut, Aaliyah dituduh hamil di luar nikah.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

6 Siswa SD di Cipayung Serahkan Temuan HP ke Polisi, Kapolda Metro: Kalian Pahlawan

Megapolitan
1 hari lalu

2 Kerangka Manusia di Kwitang Diduga Sudah Terkontaminasi Material yang Terbakar

Megapolitan
1 hari lalu

Polisi Ungkap Hasil Tes DNA 2 Kerangka di Kwitang 7 November 2025

Megapolitan
1 hari lalu

Heboh 2 Kerangka Manusia di Kwitang, Polda Metro Ambil Alih Kasus

Megapolitan
2 hari lalu

Oknum Polisi Catcalling ke Perempuan di Jaksel Diperiksa Propam, Ngaku Cuma Iseng

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal