Potret Timur Zavier, Anak Andra Gitaris Dewa 19 yang  Ikuti Jejak Sang Ayah Bermusik

Inas Rifqia Lainufar
Timur Zavier anak Andra Ramadhan gitaris Dewa19. Timur Zavier kerap sepanggung dengan sang ayah (Foto: IG)

5.Berparas tampan

Timur Zavier memiliki wajah tampan

Selain pandai memainkan alat musik, Timur Zavier adalah sosok remaja laki-laki yang tampan. Maka dari itu, tak heran jika ia langsung digandrungi wanita-wanita saat tampil di konser Dewa 19.

Gaya berbusana Timur Zavier juga terbilang modis. Ia kerap mendulang pujian ketika mengunggah potret menawannya tersebut di media sosial

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Music
4 bulan lalu

Viral Andra Dewa 19 Main Gitar di Truk, Netizen: Nyaingi Sound Horeg?

Seleb
2 tahun lalu

Selamat! Putri Andra Ramadhan Yasmeen Bianda Resmi Menikah

Nasional
3 tahun lalu

Festival Kebangsaan Jadi Ajang Kekinian Gaungkan Nilai-nilai Pancasila 

Seleb
5 tahun lalu

Andra Ramadhan Berduka sang Kakak Meninggal Dunia, Banjir Ucapan Belasungkawa dari Rekan Musisi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal