Punya Kekayaan Rp16 Triliun, Chow Yun Fat Akan Donasikan Seluruh Hartanya untuk Amal

Ravie Wardhani
Aktor legendaris Hong Kong Chow Yun Fat akan mendonasikan seluruh hartanya untuk kegiatan amal. Foto: IG Chow Yun Fat)

Selama lebih dari empat dekade berkarya, Chow Yun Fat juga laris manis sebagai bintang iklan. Dia pernah menjadi brand ambassador produk minuman Lotte Milkis dengan konsep iklan penuh aksi. Peran tersebut menunjukkan daya tariknya yang tak lekang waktu.

Tak hanya itu, merek jam tangan mewah Swiss, Solvil et Titus, juga menggandengnya untuk kampanye iklan pada era 1990-an. Penampilannya dalam iklan tersebut begitu ikonik dan meninggalkan kesan kuat di hati para penggemarnya. Brand-brand besar pun berlomba menjadikannya wajah produk mereka.

Sumber Keuntungan Diam-Diam

Di luar dunia hiburan, Chow Yun Fat juga bermain di sektor properti. Dia diketahui membeli berbagai properti mewah, termasuk rumah bernama Sunshine Garden di Hong Kong.

Rumah ini dibelinya seharga 128 juta dolar Hong Kong dan dijual kembali dengan harga 220 juta dolar Hong Kong. Properti tersebut mencakup tanah seluas 236 meter persegi dan taman bunga 186 meter persegi.

Menariknya, Chow Yun Fat tidak pernah menempati rumah itu ataupun menyewakannya. Dia bahkan sangat selektif dalam memilih calon pembeli dan membatasi akses hanya untuk pihak tertentu.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
2 bulan lalu

Kabar Duka, Aktor Legendaris Hollywood Robert Redford Meninggal Dunia

Film
2 bulan lalu

Sejarah! Owen Cooper Jadi Aktor Termuda Pemenang Emmy Awards 2025

Seleb
2 bulan lalu

Kabar Duka, Aktor China Yu Menglong Tewas Jatuh dari Gedung Tinggi

Seleb
4 bulan lalu

Viral Michael Russell Bantah Lakukan Kekerasan ke Mantan Pacar, Endingnya Lapor Polisi!

Seleb
4 bulan lalu

Kabar Duka, Aktor Michael Madsen Meninggal Dunia di Usia 67 Tahun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal