Ramadan Glowing dengan Makeup Bersertifikat Halal dari Soulyu, Cek di Sini

Siska Permata Sari
Menyambut datangnya bulan Ramadan Cheek Glimmer dari Soulyu Beauty bisa jadi pilihan Anda. (Foto: dok Soulyu)

Selain rutin menggunakan perawatan kulit untuk mendapatkan kulit lebih sehat dan natural, menambahkan perona ke dalam riasan dapat benar-benar membuat perbedaan. Cheek Glimmer dari Soulyu ini terbuat dari bahan yang mengandung semua kebaikan alami dengan manfaat perawatan kulit di dalamnya. 

Soulyu mengandung bahan-bahan yang memiliki banyak manfaat, seperti vitamin E untuk memperkuat lapisan kulit wajah, Jojoba Oil sebagai anti bakteri, Ginseng Extract (Panax Quinquefolius) yang sudah terkenal dapat mengurangi kerutan halus diwajah, Sunflower Oil untuk menjaga kelembaban kulit, dan mengandung Allantoin sebagai soothing agent atau yang dapat menenangkan kulit sensitif. 

Shades Cheek Glimmer dari Soulyu pun cocok untuk kulit wanita di Indonesia, dan aman digunakan untuk semua jenis kulit. Selain itu, produk Cheek Glimmer sedang diskon 50% loh, yang dapat dibeli melalui marketplace Soulyu Beauty. 

Jangan sampai karena kurangnya cairan sekaligus nutrisi di dalam kulit selama berpuasa, membuat wajah terlihat lebih lesu dan sedikit pucat. Nah, agar memiliki tampilan yang dapat membuat wajah lebih sehat dan pastinya berkilau, meski sedang berpuasa di bulan Ramadan, gunakan riasan yang simpel dan glowing dengan manfaat skincare juga di dalamnya seperti Cheek Glimmer!

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

Kabar Baik! Pemerintah Beri Sertifikasi Halal Gratis di 2026, Cek Kuotanya

Belanja
1 bulan lalu

Donat Butter Baby X Soulyu Padukan 3 Rasa Unik, Dibanderol dengan Harga Rp70 Ribu

Belanja
1 bulan lalu

Soulyu Beauty X Butter Baby Luncurkan Lip Glassie, Ingin Buat Wanita Percaya Diri

Nasional
2 bulan lalu

Sejalan dengan Asta Cita Prabowo, Kepala BPJPH Dorong Pemda Se-Indonesia Fasilitasi Sertifikasi Halal Produk UMK

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal