Rayakan Ulang Tahun, Siti Atikoh Bantu Perempuan Keluar dari Lingkungan Penuh Kekerasan

Devi Ari Rahmadhani
Istri calon presiden Ganjar Pranowo, Siti Atikoh. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Istri Calon Presiden Ganjar Pranowo, Siti Atikoh, tengah merayakan ulang tahun ke-52. Di momen ini, dia mengadakan acara Bicara Perempuan di Menara HighEnd pada Sabtu (25/11/2023).

Bincang tersebut bertema Kekerasan pada Perempuan. Dia juga mengajak para influencer dan komunitas perempuan pendukung Ganjar.

Dalam kesempatan ini, dia meluangkan waktu di hari spesialnya untuk berbagi kisah dengan banyak perempuan. Dirinya mendengarkan para korban untuk bercerita tentang kisah mereka masing-masing. 

Siti Atikoh pun berkesempatan untuk membagikan beberapa masukan memberantas kekerasan pada perempuan. Istri Ganjar Pranowo ini mengakui jika kekerasan pada perempuan bagaikan fenomena gunung es. 

Kejadian tersebut banyak, namun tidak terlihat. Sebab, banyak sekali perempuan yang merasa takut untuk menyampaikan jika dirinya menjadi korban kekerasan. 

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Nasional
2 tahun lalu

Tak Hadiri Penetapan Presiden-Wapres Terpilih, Ganjar Unggah Foto Ini

Nasional
2 tahun lalu

Momen Ganjar Bareng Siti Atikoh dan Alam Pose Metal 3 Jari usai Nyoblos

Film
2 tahun lalu

Cerita Robby Jamani Kesulitan Perankan Tokoh Ganjar Pranowo di Film Cinta Tapi Cinta, Ganjar dan Atikoh True Love Story

Nasional
2 tahun lalu

Romantis, Ganjar dan Atikoh Duet Bersama Nyanyikan Lagu Dream Theater 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal