Sibuk Syuting, Surya Saputra Rindukan Kumpul Bersama Keluarga di Ramadan Kali Ini

Pernita Hestin Untari
Surya Saputra. (Foto: Adam Erlangga Celebrities.id)

Surya juga berharap bisa berbuka bersama keluarganya di hari pertama puasa.

"Yang pasti sahur akan di rumah, kalau bukanya saya enggak tahu. Apakah bisa buka pertama bisa  di rumah atau enggak. Mudah mudahan bisa diatur sama pihak RCTI untuk puasa pertama bareng keluarga," tuturnya lagi. 

Suami Chyntia Lamusu tersebut saat ini diketahui tengah disibukkan dengan sinteron Ikatan Cinta di RCTI. Dia berperan sebagai Surya yang merupakan ayah dari Andin (Amanda Manopo) dan Elsa (Glenca Chysara). 

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
5 tahun lalu

Penggemar Curhat ke Surya Saputra, Suaminya Berubah Romantis Setelah Nonton Ikatan Cinta

Seleb
5 tahun lalu

Surya Saputra Ingin Sinetron Ikatan Cinta Tetap Eksis hingga 5 Tahun ke Depan

Seleb
5 bulan lalu

Innalillahi, Aktor Ikatan Cinta Fiki Alman Berduka Cita

Seleb
2 tahun lalu

Amanda Manopo Tak Mau Aktif Bermain di Media Sosial, Ini Penyebabnya

Film
2 tahun lalu

Ikatan Cinta Tamat, Begini Respons Netizen yang Ingin Aldebaran dan Andien Bersama 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal