Sophia Latjuba Unggah Foto Bareng Anak, Netizen Takjub: Kayak Kakak Adik

Siska Permata Sari
Sophia Latjuba unggah foto bareng anak (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Sophia Latjuba baru saja membagikan potret kebersamaan dengan putrinya, Manuella Aziza. Foto yang diunggah di media sosial Instagram itu, menampilkan foto Sophia dan putrinya tengah mengenakan gaun hitam.

Always my cub, my 2nd Virgo, my Manuella Aziza,” tulisnya seperti dikutip dari keterangan foto, Selasa (8/12/2020).

Foto ibu dan anak tersebut pun langsung dibanjiri komentar netizen yang memuji pesona aktris sekaligus penyanyi 50 tahun ini.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Megapolitan
14 jam lalu

Viral Mister Dede Satpol PP Jakarta Fasih Bahasa Inggris, Netizen Kagum

Nasional
8 hari lalu

Purbaya Sempat Dibully Netizen: Biarin Saja, Itu Menunjang Popularitas

Film
12 hari lalu

Viral Asri Welas Dibayar Rp7 Miliar untuk 2 Scene Film Sukma, Netizen Syok!

Seleb
13 hari lalu

Resmi Menjanda Asri Welas Didekati Pejabat, Siapa Dia?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal