Taqy Malik Ternyata Kenal Serell Thalib lewat Instagram

Rizqa Leony Putri
Taqy dan Serell Thalib kenal di Instagram (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Pasangan Taqy Malik dan Serell Thalib kini tengah menikmati masa-masa menjadi pasangan suami istri yang baru. Pasalnya, keduanya memang baru saja menikah pada Minggu (18/10/2020).

Kabar pernikahan keduanya terbilang cukup mengejutkan, sebab sebelumnya tak ada tanda-tanda kedekatan di antara keduanya. Diakui Taqy, proses pendekatan antara dirinya dan Serell Thalib memang berlangsung sangat cepat.

"Jadi ceritanya bulan Desember 2019, gue lagi berangkat umrah. Enggak tahu kenapa di sela waktu ngaji dan lagi capek, doa aja di depan kabah, 'yaAllah kasih hamba jodoh yang baik menurut Engkau'," kata Taqy seperti iNews.id kutip dari tayangan Silet, RCTI pada Selasa (27/10/2020).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
1 bulan lalu

Taqy Malik Akhirnya Akui Salah soal Donasi Masjid, Ini Permintaan Maafnya

Seleb
3 tahun lalu

Dilaporkan ke Polisi Terkait Kasus Robot Trading, Taqy Malik Pilih Ambil Hikmahnya: Ini Pembelajaran

Seleb
3 tahun lalu

Atta Halilintar hingga Kevin Aprilio Terseret Kasus Penipuan Robot Trading, Total Kerugian Capai Rp28 Miliar

Seleb
3 tahun lalu

Atta Halilintar hingga Kevin Aprilio Dipolisikan, Ada Apa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal