Terungkap Prilly Latuconsina Pernah Idap PTSD: Sempat Malu Disangka Gila 

Lintang Tribuana
Prilly Latuconsina mengaku pernah mengidap gangguan mental. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Aktris Prilly Latuconsina mengaku mengidap Post Traumatic Stress Disorder (PTSD). Hal ini dia ketahui setelah berkonsultasi dengan psikolog. 

"Aku memang ke psikolog, aku mengidap post traumatic stress disorder. Jadi aku tahu banget rasanya ke psikolog, tahu banget merasakan itu bagaimana," ujar Prilly Latuconsina saat ditemui di kawasan Tangerang, Banten belum lama ini. 

Sebagai informasi, post traumatic stress disorder (PTSD) adalah gangguan mental yang muncul setelah seseorang mengalami atau menyaksikan peristiwa yang tidak menyenangkan. 

"Dulu kan (kalau) punya mental illness malu karena disangka gila. Padahal itu sebuah trauma yang berdampak pada mental,” kata Prilly. 

Sebagai salah satu penderita PTSD, Prilly akhirnya memutuskan terlibat sebagai produser dalam film Ku Kira Kau Rumah. Film ini menyajikan latar cerita seseorang yang mengidap bipolar. 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Health
4 hari lalu

Rachel Vennya Didiagnosis Bipolar, Curhatannya Mengejutkan!

Health
11 hari lalu

Terungkap! Ini Alasan Orang dengan ADHD Disarankan Jangan Konsumsi Gula Berlebihan

Seleb
17 hari lalu

Gaya Prilly Latuconsina Hadiri Nikahan Fans Curi Perhatian, Anting Rp35 Ribu dan Tas Rp195 Ribu

Seleb
17 hari lalu

Prilly Latuconsina Bikin Kejutan Datangi Nikahan Fans

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal