Ultah Pernikahan, Mieke Amalia dan Tora Sudiro Rayakan dengan Siomay

Fajar Adityo Nugroho
Mieke Amalia rayakan ulang tahun pernikahan dengan cara unik. (Foto: Instagram).

JAKARTA, iNews.id - Jika biasanya pasangan merayakan ulang tahun akan diberi kejutan atau sebuah kue tart. Namun tidak dengan pasangan Tora Sudiro dan Mieke Amalia.

Pasangan ini merayakan ulang tahun pernikahan mereka yang ke sembilan dengan cara unik dan berbeda. Saat tengah malam usai pulang syuting, Mieke tiba-tiba membawa sebungkus siomay yang diberi lilin di atas kentang.

"Walaupun cuman siomay tapi ngga mengurangi manisnya cintaku padamu kok.. malah gurih jadinya.. *maap yahh cuman pake siomay dari Mtm di lokasi.. biar beda aja sayang.. *ngeles," tulisnya seperti dikutip dari akun Instagramnya, Rabu (19/12/2018).

Tentu saja hal ini disambut gelak tawa dari anak-anaknya yang belum tidur. Mereka menunggu momen bahagia ini dan tak menyangka dirayakan dengan sederhana namun seru.

Video yang diunggah di akun Instagram ini mendapat perhatian dari netizen. Mereka memberikan komentar serta ucapan selamat agar rumah tangga mereka terus langgeng.

Editor : Adhityo Fajar
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Riwayat Pendidikan Desta, Jadi Pemeran Dono di Film Warkop DKI Reborn Terbaru

Seleb
6 bulan lalu

Agak Lain! Tora Sudiro Kasih Baju Band Metal hingga Meja DJ untuk Cucu Pertamanya

Seleb
6 bulan lalu

Siapa Nama Cucu Tora Sudiro? Lengkap dengan Makna Filosofisnya

Seleb
6 bulan lalu

Tora Sudiro Resmi Jadi Kakek! Cucu Pertamanya Lahir Sehat 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal