Saat ini, Vicky Shu menyebut bahwa hasil tes antigen sudah menunjukkan jika dirinya negatif dari Covid-19. Namun, dirinya masih harus menunggu hasil tes PCR untuk memastikan jika dirinya sudah benar-benar sembuh.
"Ohya hasil antigenku kemarin sore sudah negatif. Jadi tadi pagi aku tes PCR ulang. Duh semoga sudah negatif juga deh," katanya.