Infografis Pangeran MBS Ditunjuk jadi Perdana Menteri Arab Saudi

Anton Suhartono
Raja Salman menunjuk Pangeran MBS sebagai Perdana Menteri Arab Saudi (Grafis: Maspuq Muin)

RIYADH, iNews.id - Putra Mahkota Arab Saudi Pangeran Mohammed bin Salman (MBS) ditunjuk sebagai perdana menteri berdasarkan dekret reshuffle yang dikeluarkan Raja Salman bin Abdul Aziz Alsaud, Selasa kemarin. Beberapa posisi kabinet juga berubah, seperti Pangeran Khalid bin Salman, putra Raja Salman lainnya, yang naik menjadi menteri pertahanan menggantikan sang kakak, MBS.

Seorang pejabat mengatakan peran baru MBS sebagai PM sejalan dengan pendelegasian tugas Raja Salman kepadanya. Selama ini Pangeran MBS kerap mewakili Raja menghadiri pertemuan puncak atau kunjungan luar negeri.

"Yang Mulia Putra Mahkota, berdasarkan perintah Raja, telah menjadi pengawas badan eksekutif utama pemerintah setiap hari, dan peran barunya sebagai perdana menteri ada dalam konteks itu," kata pejabat tersebut.

Meski demikian Raja Salman tetap sebagai pemimpin kabinet. Dia juga yang akan memimpin setiap sidang kabinet.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
7 bulan lalu

Infografis Haji 2025 Berjalan Sukses, Rangkaian Ibadah Tanpa Insiden Dilaporkan

Internasional
8 bulan lalu

Infografis Israel Serang Bandara Yaman, Hancurkan Pesawat Jemaah Haji

Internasional
8 bulan lalu

Infografis Arab Saudi Umumkan Wukuf di Arafah 5 Juni, Idul Adha 6 Juni

Internasional
8 bulan lalu

Infografis 3 Fakta Madinah Kota Tersehat di Dunia

Internasional
8 bulan lalu

Infografis Arab Saudi Bantah Izinkan Alkohol Dijual Bebas Tahun Depan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal