Infografis Presiden China Xi Jinping Bisa Digulingkan gara-gara Corona

Anton Suhartono
(Infografis: Made Prisni)

LONDON, iNews.id – Analis politik asal AS menyebut Presiden China, Xi Jinping, bisa saja digulingkan. Syaratnya, para ilmuwan harus mampu membuktikan bahwa asal mula wabah corona memang akibat kebocoran laboratorium Institut Virologi Wuhan.

Teori  munculnya wabah Covid-19 dari laboratorium Institut Virologi Wuhan sebenarnya sudah lama beredar, yakni sejak awal krisis kesehatan pada 2020. Akan tetapi, China selalu membantah klaim itu.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
5 tahun lalu

Presiden China Xi Jinping Bisa Digulingkan jika Corona Terbukti dari Kebocoran Lab Wuhan

Internasional
5 tahun lalu

Bangkit dari Wabah Covid, Ribuan Orang Hadiri Konser Musik di Wuhan

Internasional
5 tahun lalu

Presiden Xi Jinping kepada Jokowi: Kerja Sama Vaksin Covid China dan RI Terdepan di Dunia

Internasional
5 tahun lalu

WHO Batal Merilis Laporan Awal Penelitian Asal Usul Covid di Wuhan, Ini Alasannya

Nasional
5 bulan lalu

Infografis Indonesia Diserang Covid-19 Varian MB.1.1, 38 Kasus di Jakarta!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal