Infografis Shin Tae-yong Panggil 27 Pemain untuk FIFA Matchday Januari 2022

Andika Rachmansyah
Infografis

JAKARTA, iNews.id- PSSI merilis 27 pemain yang dipanggil pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong untuk laga uji coba internasional (FIFA Matchday) di Bali. Ada nama wonderkid Persebaya Surabaya Marselino Ferdinan dan bek Ipswich Elkan Baggott

Sebanyak 27 pemain itu akan melakukan pemusatan latihan (TC) pada 19 hingga 28 Januari mendatang. Timnas Indonesia direncanakan melawan Timor Leste dalam FIFA Matchday bulan Januari ini.

Laga tersebut akan berlangsung di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar. Rencananya laga FIFA Matchday digelar 2 leg.

Sebanyak 27 pemain dipanggil pelatih Shin Tae-yong untuk persiapan laga uji coba internasional (FIFA Match Day) di Bali. Pemusatan latihan akan dimulai pada 19-28 Januari mendatang. 

Semangat berproses, Garuda! ????#KitaGaruda #MeraihImpian pic.twitter.com/2hXPtSWbBT

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
4 tahun lalu

Hasil Borneo FC Vs Persib: Mohammed Rashid Penentu Kemenangan Maung Bandung

Soccer
4 tahun lalu

Shin Tae-yong Tegas Minta 2 Asisten Pelatih Timnas Indonesia Dicopot

Soccer
4 tahun lalu

Shin Tae-yong Coret 11 Pemain Piala AFF 2020 untuk Vs Timor Leste, Siapa Saja?

Papua
4 tahun lalu

Shin Tae-yong Panggil 27 Pemain Timnas Lawan Timor Leste, 2 di Antaranya Asal Papua

Soccer
4 tahun lalu

Ini 27 Pemain Dipanggil Shin Tae-yong untuk FIFA Matchday: Ada Marselino Ferdinan hingga Baggott

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal