Alumni Unika Atma Jaya Salurkan Bantuan untuk Korban Gempa Palu

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, iNews.id - Sejumlah relawan Alumni Unika Atma Jaya menyiapkan bantuan untuk korban gempa Palu berupa makanan, obat-obatan dan kebutuhan bayi untuk dibawa dari sebuah gudang menuju Bandara Halim Perdana Kusumah, Jakarta, Rabu (17/10/2018).

Bantuan yang dikumpulan sejak dua minggu lalu itu berasal dari donatur perorangan maupun kelompok. Dua relawan yang juga perwakilan alumni, Daniel dan Violen akan membantu pengaturan bantuan agar langsung diterima ke pengungsi korban gempa bumi Palu.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
9 bulan lalu

Bantuan Makanan dan Alat Kebersihan untuk Korban Banjir Jabodetabek

Photo
12 bulan lalu

Potret Rumah Nenek Hasna Berukuran 2x3 Meter Ditinggali 13 Orang

Photo
1 tahun lalu

Bantuan untuk Ratusan Anak Panti Asuhan

Photo
1 tahun lalu

Unika Atma Jaya Bangun Ruang Terbuka Hijau di Lingkungan Kampus

Photo
1 tahun lalu

Tim Kemanusiaan untuk Palestina Diberangkatkan Kirim Bantuan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal