KAI commuterline Bangun Fasilitas Parkir Sepeda Gratis bagi Penumpang

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, iNews.id - VP Service Facilities KAI Commuter, Satar Sitindaon, Direktur Operation and Commercial KAI Commuter, Broer Rizal, Ketua Komunitas Bike to Work Fahmi Saimima, dan Kepala Stasiun Rawa Buaya Dani peletakan batu pertama sebagai proses pembangunan fasilitas parkiran sepeda gratis bagi pengguna jasa commuterline di Stasiun Rawa Buaya, Jakarta Barat, Minggu (10/3/2024). 

KAI Commuter menghadirkan inovasi layanan untuk pengguna Commuterline yakni “Commuter Shelter Bike” merupakan pembaharuan fasilitas parkir sepeda gratis dengan desain sporty dan gerakan kampanye GreenCommuter yaitu gerakan ramah lingkungan KAI Commuter menyediakan fasilitas Water Station dispenser air minum untuk kebutuhan pengguna di area stasiun dalam mendukung program Environmental, social, and corporate governance (ESG).

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 bulan lalu

Elementbike Kuasai Lisensi DC Comics, Hadir di Indonesia dan Malaysia

Photo
7 bulan lalu

Gubernur Pramono Anung Gowes Bareng Komunitas Sepeda

Photo
7 bulan lalu

74 Jalur Perlintasan Kereta Api Tanpa Palang Pintu Bakal Ditutup

Photo
8 bulan lalu

Pengamanan Posko Angkutan Lebaran 2025 di Stasiun Semarang Tawang

Photo
11 bulan lalu

Anker Wajib Tahu! Stasiun Karet Bakal Ditutup Dalam Waktu Dekat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal