Kasus Hoaks, Tim Prabowo-Sandi Dikonfrontasi dengan Ratna Sarumpaet

Antara

JAKARTA, iNews.id - Wakil Ketua Tim Badan Pemenangan Nasional (BPN) pasangan capres cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, Nanik S. Deyang (tengah) dan Koordinator Juru Bicara BPN pasangan capres cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, Dahnil Aznar Simanjuntak memasuki ruang Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya untuk menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Jakarta, Jumat (26/10/2018).

Pemanggilan pemeriksaan tersebut untuk mengkonfrontir keterangan para saksi terkait kasus penyebaran berita bohong atau hoaks yang dilakukan oleh aktivis Ratna Sarumpaet.

(ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Kemenkominfo Tekankan Bahaya Hoaks sebagai Implikasi Nyata Penyalahgunaan Internet

Photo
2 tahun lalu

Kemenkominfo Ajak Masyarakat Kota Palu Berperan Aktif untuk Kenali Hoaks dan Minsinformasi

Photo
2 tahun lalu

Literasi Digital Jadi Kunci Cegah Hoaks dan SARA Jelang Pemilu 2024

Photo
2 tahun lalu

Antisipasi Hoaks Jelang Pemilu 2024, Literasi Digital jadi Solusi

Photo
2 tahun lalu

Kuliah Umum Denny JA di Hari Sumpah Pemuda: AI Dapat Warnai Hoaks di Pilpres 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal