Kolaborasi BTS Bikin Driver Ojek Online Membeludak di Restoran Cepat Saji

Antara

JAKARTA, iNews.id - Pengemudi ojek daring atau ojel online membeludak memadati restoran makanan cepat saji McDonald’s Raden Saleh di Jakarta, Rabu (9/6/2021). 

Puluhan pengemudi ojek daring tersebut terlihat mengabaikan protokol kesehatan saat mengantre untuk mengambil pesanan BTS Meal yang merupakan menu kolaborasi "boy band" asal Korea Selatan BTS dengan McDonald's yang hadir di 50 negara, termasuk Indonesia. 

(ANTARA FOTO/Galih Pradipta)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
3 bulan lalu

Momen Komandan Brimob Hadiri Sidang Etik

Photo
4 bulan lalu

Ratusan Driver Ojol Demo Tolak Wacana Potongan Komisi 10 Persen

Photo
5 bulan lalu

Rencana Kenaikan Tarif Ojek Online hingga 15 Persen

Photo
6 bulan lalu

Ribuan Driver Ojol dan Kurir Tuntut Keadilan Tarif

Photo
6 bulan lalu

Status Mitra Ojek Online Kembali Jadi Sorotan di Tengah Dinamika Industri On-Demand

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal