RUPST 2022, SIG Bagikan Dividen Sebesar Rp1,02 Triliun

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, iNews.id - Jajaran Direksi dan Komisaris PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) (Perseroan) menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2022, di Jakarta, Kamis (31/3/2022).

RUPST menyetujui penetapan laba tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk tahun 2021 sebesar Rp2,02 triliun. Adapun 50,66 persen atau Rp1,02 triliun ditetapkan sebagai dividen tunai. Sisanya 49,34 persen atau Rp997,19 miliar ditetapkan sebagai cadangan lainnya.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
6 bulan lalu

Hasil RUPST 2024, BSI Tetapkan Dividen Rp1,05 Triliun

Photo
7 bulan lalu

SIG Siapkan Buyback Saham Rp300 Miliar

Photo
7 bulan lalu

RUPST bank bjb Sepakat Bagi Dividen Rp896,95 Miliar dan Susunan Pengurus Baru

Photo
8 bulan lalu

RUPST BTN Rombak Jajaran Direksi dan Komisaris hingga Bagikan Dividen 25 Persen

Photo
1 tahun lalu

RUPS, NTBK Bagikan Dividen Rp422,6 Juta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal