Tangisan Ayu Thalia di Persidangan karena Eksepsi Ditolak

Faisal Rahman

JAKARTA, iNews.id - Selebgram Ayu Thalia menangis saat menjalani sidang lanjutan terkait kasus dugaan pencemaran nama baik terhadap Nicholas Sean di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara, Gajah Mada, Jakarta Pusat, Selasa (31/5/2022). 

Dalam sidang lanjutan tersebut Majelis Hakim menolak sela atas eksepsi keberatan selebgram Ayu Thalia terhadap dakwaan jaksa penuntut umum (JPU).

Dalam putusannya, Majelis Hakim PN Jakarta Utara menolak eksepsi yang disampaikan pihak Ayu Thalia.

Usai eksepsi ditolak, sidang perkara dugaan pencemaran nama baik yang dilakukan Ayu Thalia terhadap Nicholas Sean yang merupakan putra dari Ahok harus terus dilanjutkan dengan agenda selanjutnya mendengarkan keterengan saksi.

(Foto: MPI/Faisal Rahman)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Eksepsi Johnny G Plate Ditolak Hakim

Photo
2 tahun lalu

Ekspresi Lukas Enembe Eksepsi Ditolak Majelis Hakim

Photo
3 tahun lalu

Begini Tatapan Thalia Ayu Bertemu Putra Ahok di Persidangan

Photo
4 tahun lalu

Gaya Selebgram Ayu Thalia Jalani Sidang Dakwaan Pencemaran Nama Baik Putra Ahok

Photo
5 tahun lalu

Irjen Napoleon Bonaparte Jalani Sidang Pembacaan Eksepsi Kasus Djoko Tjandra

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal